Kamu pasti sering banget mendengar atau melihat kata Kimcil, baik itu di dunia nyata maupun dunia maya seperi facebook, twitter, instagram atau aplikasi berbasis chat lainnya sepeti BBM, Line dll.
Namun apakah kamu mengetahui definisi sebenarnya tentang kata Kimcil yang sebenarnya supaya kamu paham dalam membaca kalimat yang mengandung kata tersebut.
Berikut ini adalah penjelasan dan arti kata Kimcil berdasarkan survei serta penjelasan dari pengguna internet :
1. Kimcil
Kimcil adalah singkatan dari "kimpet kecil".
kimpet itu sendiri adalah anagram dari tempik.
kimcil artinya gadis yang masih belia.
Ayo mlaku-mlaku golek kimcil.
tadi gue dapat kimcil di deket pasar.
2. Kimcil
Kimcil, di semarang itu singkatan dari "kimpol (dari kata kempol, bahasa jawanya paha) dan cilik". menggambarkan anak gadis usia sekitar 13 - 20 tahunan lah, gak punya harga diri/murahan, ada yang suka pergi malem kongkow kongkow, hedonis dan ada yang ngeksis banget di social media ato instant messaging. orang tipe ini banyak dijumpai dan biasanya gampang banget "dipake".
"yen golek pacar ati-ati, entuk kimcil lhaiske..."
3. Kimcil
Kimpet kecil (kimpet dari bahasa jawa timur yang artinya alat kelamin wanita)
Wahh disini kimcilnya cantik-cantik ya
4. Kimcil
Secara etimologis kimcil
merupakan singkatan dari
kimpet cilik atau bisa juga
kimpol cilik
(bahkan ada juga yang mengartikan
sebagai kimplikan cilik).
secara terminologis kimcil
diartikan sebagai cewek-cewek abg,
lebih khususnya cewek-cewek abg
yang kemayu, centil, sok imut.
biasanya kimcil-kimcil ini
haus akan pengakuan dan eksistensi,
bahkan dalam lingkungan anak band
(khususnya band indie
A : "eh ada kimcil tu "
b : "samperin yuk"
5. Kimcil
Adalah suatu kondisi yang disematkan pada remaja gadis belia yang layu sebelum berkembang
Heh tu cewe kimcil amat yak
6. Kimcil
Kimcil itu cewek genit,,, nggak tau aturan,, (bisa di bilang cewek murahan/ nggak punya harga diri)
Cewek yang godain cowok .. padahal kimcil itu sendiri tau kalau yang di goda udah punya pasangan,,,
7. Kimcil
Kimcil adalah gadis remaja berusia 12 - 17 tahun yang gaya kelakuannya alay. kimcil biasa memakai tas tante - tante / tas ibu - ibu dan roknya di katungin. kimcil juga biasa tidak bersifat malu-malu. kimcil sering di artikan juga sebagai jablay cilik. tak heran kimcil menjadi sasaran para remaja laki - laki.
kimcil
8. Kimcil
(b.jawa) ngaran,purworejo,jateng
kimpit cilik( tempik cilik) yang masih aronan
-eh bre aq mau weruh kimcil nang watu gong
-bre kimcilmu tak gawane,pgen je.. :d
9. Kimcil
Ada sebagian yang mengatakan bahwa kimcil adalah nama lain dari "perex" atau pun "pelacur" tapi sebagian lagi ada yang mengatakan arti dari kimcil adalah singkatan dari "kita masih kecil" kata-kata kimcil muncul ketika para cewek-cewek remaja mengikuti konser konser hardcore yang nota bene penontonnya sebagian besar cowok cowok. itu menurut saya . drj :0)
kimcil
Seperti itu penjelasan definisi sebenarnya dari kata Kimcil. Kami harap definisi ini dapat membantu anda dalam membaca kalimat yang mengandung kata Kimcil. Sekian terima kasih.